Tes kecepatan loading BLOG dan WEBSITE -
loading sebuah blog dan website merupakan satu bagian penting yang tak dapat kita abaikan begitu saja.
halaman blog dan webiste yang ringan akan membuat pengunjung merasa nyaman karena proses loading yang tidak terlalu lama.
sebaliknya pengunjung suatu blog dan webiste akan merasa ogah dan segera
menekan tombol batal pada browsernya karena proses loading halaman blog
tersebut terasa berat dan memakan waktu proses yg lama.
dalam dunia bloging visitor merupakan hal yang sangat penting karena merupakan salah satu tiang suatu blog atau webiste.
umumnya loading blog yang berat di pengaruhi oleh beberapa faktor
1= blog atau web tsb di pasang baground gambar .
sehingga browser akan bekerja lebih lama untuk membaca halaman blog tersebut.
2= memasag widget.
widget memang di perlukan untuk mempercantik suatu halaman blog.namun
pemasangan widget yang berlebih bisa menyebabkan proses loading blog
menjadi lebih lama.
jadi ada baiknya pasanglah widget seperlunya saja.
3= banyaknya link hidup.
maksud daripada link hidup di sini bukan link yang bisa jalan - jalan,pergi makan atau ke warnet..
tapi link hidup disini berarti tulisan yang mengandung link yang bisa
mengarahkan visitor blog tersebut untuk menuju halaman blog yang lain.
menurut para ahli blog dan
blog seo ,link hidup dalam satu halaman blog atau webiste tidak melebihi dari 100 link
4= faktor external.
faktor inilah yang paling penting,karena blog seo friendly sekalipun akn terasa lambat jika konecsi internet kita lemot
berikut tool yang bisa kita gunakan untuk
tes kecepan loading blog atau website sobat
*
gtmetrix
*
websiteoptimization
untuk
tes kecepatan loading blog dan website sobat,tak ada salahnya mencoba kedua duanya.karena setiap tool punya relevansi yang berbeda beda.
selamat mencoba...